10 Mengkonfigurasi dan mengelola
Bagian ini ditujukan bagi administrator atau orang yang bertanggung jawab untuk
mengelola perangkat.
Bagian ini berisi topik berikut:
•
Mengelola perangkat
•
Menggunakan piranti manajemen perangkat
•
Memahami laporan pengujian
•
Memahami halaman konfigurasi jaringan
•
Mengkonfigurasi opsi jaringan
•
Memasang faks untuk perangkat
•
Mengkonfigurasi perangkat (Windows)
•
Mengonfigurasi perangkat (Mac OS X)
•
Mengatur perangkat untuk komunikasi nirkabel (hanya model tertentu)
•
Mengatur perangkat untuk komunikasi Bluetooth
•
Menghapus penginstalan dan menginstal ulang perangkat lunak